Aris Rahman Yusuf – Penulis, editor

Aris Rahman Yusuf adalah penulis dan editor lepas. Dia lebih banyak menulis nonfiksi dan puisi.

Buku puisinya yang sudah terbit, yaitu Lelaki Hujan (2014) dan Ihwal Kematian Air Mata (2015). Selebihnya berupa antologi bersama dengan penyair lain, di antaranya, yaitu Sosiawan Leak dan Tengsoe Tjahjono.

Beberapa buku yang pernah dia edit, yaitu buku antologi bersama karya Ahmad Rifa’i Rif’an dkk., kumpulan cerpen Nyamnyong karya Encep Abdullah, Hijrah Rezeki karya Ustaz Arafat, dan novel The Guesthouse karya Panji Pratama. Novel The Guesthouse masuk nomine best mistery Scarlet Pen Awards 2021.

Aris Rahman Yusuf bisa dihubungi di Facebook Aris Rahman Yusuf dan Instagram @aryus04.

Bagikan artikel ini:

Tinggalkan komentar