Zahrotul Jannah, lahir dan besar di Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah, pada 11 Februari 1995. Seorang ibu rumah tangga yang memiliki dua putri.
Menulis dan membaca adalah hobby-nya sejak kecil. Sebelum mengenal dunia penerbitan, ia sering menulis cerita menggunakan bolpoint dan buku tulis biasa.
Karya solonya berupa novel berjudul “Jabal Rahmah”, yang diterbitkan oleh Sip Publishing. Ia juga telah menulis berbagi buku antologi diantaranya, cerpen, puisi, fiksi mini, kisah inspiratif, cerita anak, dan ensiklopedia anak.
Cerpen berjudul “Sisir Biang Kerok”, terpilih menjadi 30 karya terbaik dalam.lomba cipta cerpen yang diadakan oleh Sip Publishing, 2021. Kisah inspiratif berjudul “Rampai Cinta Yang Terkoyak”, menjadi juara 2 (Sip Publishing, 2023). Fabel berjudul “Kupu-kupu Amnesia”, menjadi juara 2 (Sip Publishing, 2024). Cerita anak tema pahlawan di rumahku berjudul “This Is My Hero”, menjadi juara 2 (Sip Publishing, 2024). Fiksi mini berjudul “Tikungan Maut Dempes Wonosobo”, menjadi juara 1 (Sip Publishing, 2024). Cerita anak misteri berjudul “Rahasia Langkah Tersembunyi”, menjadi juara 3 (Sip Publishing, 2024).
Bisa disaoa melalui:
Facebook : Zahrotul Jannah
Instagram : Zahrotul Jannah
WatsApp : 08979226678